Rabu, 25 Agustus 2021

5 Cara Tepat Memilih Vendor Interior Design

Memercayakan untuk memilih vendor terbaik dalam menghasilkan interior yang sesuai dengan yang keinginan bisa diwujudkan dengan melihat dari bagaimana record yang telah dilakukannya. Hal ini untuk benar-benar mendapatkan vendor interior design yang memang profesional dan ahli dibidangnya. Jika salah dalam memilih tentunya akan merugikan diri sendiri karena dalam hasil pengerjaannya tidak sesuai dengan yang diharapkan.

Selanjutnya yang ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk bisa mendapatkan vendor interior design yang bisa sesuai dengan keinginan.  Bagi anda yang tidak ingin kesulitan dalam mencarinya berikut ini kami tuliskan lima cara tepat dalam memilih vendor untuk interior design.

Lihat dari harga dan sistem pembayarannya. Memperhatikan akan harga yang ditawarkan oleh pihak vendor menjadi hal pertama yang wajib diketahui. Pastikan untuk ini anda mengetahui akan harga dan juga bagaimana sistem pembayarannya, selain itu ketahui juga akan apa saja yang ditawarkan terkait pembayaran yang dilakukan. Penting dipilih untuk harga jangan yang terlalu mahal atau terlalu murah karena bisa berpengaruh akan hasil interior yang didapatkan.

Pastikan harga yang sesuai dengan kualitas yang ditawarkan. Bandingkan juga antara harga yang ditawarkan dengan kualitas yang diberikan, harga murah yang ditawarkan biasanya akan sesuai dengan kualitas yang diberikan. Dari itu pilihan untuk harga dengan kualitas bisa dilihat dari bagaimana pelayanan yang diberikan sebelumnya. Untuk hal ini bisa dilihat dari bagaimana konsumen vendor sebelumnya dalam melihat hasil kualitasnya.

Layanan yang diberikan. Mendapatkan vendor berkualitas sebaiknya dipilih yang bisa memberikan layanan lengkap, dengan begitu bisa memberikan pelayanan sesuai dengan yang diharapkan. Akan tetapi untuk hasil yang lebih maksimal sebaiknya dipilih dari vendor spesialis yang hanya mengerjakan untuk ruangan-ruangan tertentu, sehingga sebelumnya dapat dipilih sesuai dengan layanan yang dibutuhkan.

Ketahui kredibilitas dari vendor.  Untuk mengetahui bagaimana kredibilitas dari vendor sekarang ini bisa mudah mendapatkan informasinya. Berbagai review atau informasi tentang vendor bisa didapatkan dari berbagai sumber seperti website-website tertentu dengan melihat review akan kualitas dan pelayanan yang diberikan. Dari sini sebaiknya dipilih vendor yang memang memiliki review positif yang banyak karena menjadi salah satu bukti akan layanan terbaik yang diberikannya. 

Konsultasikan sebelumnya. Sebaiknya sebelum mengimplementasikan desain interior konsultasikan terlebih dahulu apa yang menjadi keinginan. Untuk ahli dalam bidang interior akan mengetahui apa yang memang terbaik untuk interior desain sesuai dengan kondisi atau lingkungan rumah anda. Seperti dalam menerapkan desain interior dengan gaya minimalis modern maka tanyakan terlebih dahulu kepada vendornya untuk tipe yang sesuai dengan ukuran dan denah rumah anda. Dengan cara tersebut maka hasil yang didapatkan bisa sesuai dengan keinginan.

Dalam mengkonsultasikan apa yang menjadi keinginan ke vendor sebaiknya dipilih dari vendor yang memang terbaik dari pencarian yang tepat. Untuk pilihan ini anda bisa mencarinya di masterrumah.id yang menyediakan layanan dan informasi akan berbagai vendor terbaik yang ada di Indonesia. Masterrumah.id juga memberikan bisa menjadi tempat untuk anda berkonsultasi mengenai masalah interior, arsitektur, bangunan, rumah, dan yang lainnya, semuanya langsung dilayani oleh ahlinya sehingga anda benar-benar mendapatkan sesuai dengan apa yang dibutuhkan.

Salah satu persembahan terbaik dari Semen Tiga Roda dengan adanya masterrumah.id menjadi pilihan untuk anda bisa mewujudkan impian rumah dan bangunan dengan desain atau interior yang memang sesuai dengan keingina. Langsung saja kunjungi masterrumah.id dan dapatkan banyak keunggulan yang ada di dalamnya. 


Selasa, 24 Agustus 2021

Tips Memberikan ASI dan Susu Pada Bayi


ASI atau Air Susu Ibu merupakan nutrisi utama bagi bayi yang baru lahir hingga berusia 6 bulan. Setelah 6 bulan, bayi membutuhkan MPASI atau makanan pendamping ASI untuk mencukupi kebutuhan nutrisinya. Anda bisa memberikan ASI dan susu pertumbuhan secara berdampingan ketika anak memasuki usia 1 tahun. Namun ada beberapa hal yang perlu diperhatikan saat pemberiannya. Langsung saja berikut tips dalam memberikannya:


Utamakan Pemberian ASI

Meskipun Anda boleh mengkombinasikan susu pertumbuhan dengan ASI ketika anak memasuki usia 1 tahun, namun pastikan Anda tetap memberikan ASI sebagai minuman yang utama. Jika pemberian ASI dirasa sudah cukup, Anda bisa menghentikan ASI dan menggantinya dengan susu pertumbuhan. Biasanya anak usia 2 tahun sudah bisa mengonsumsi susu pertumbuhan saja.


Kenalkan Susu di Waktu yang Tepat

Pastikan Anda memberikan susu pertumbuhan di waktu yang tepat. Waktu yang tepat adalah ketika Si Kecil merasa senang dan tenang, bukan ketika mereka merasa lapar. Pasalnya Si Kecil bisa saja menolak susu pertumbuhan ketika lapar. 


Kenalkan Susu Secara Bertahap

Pemberian susu pertumbuhan bersama dengan ASI harus dilakukan secara bertahap. Anda tidak bisa menggantinya begitu saja secara langsung. Anda bisa memberikan susu setelah memberikan ASI. Misalnya hari Senin diberikan ASI maka hari berikutnya bisa diberikan susu.


Berikan Susu Sebelum Tidur

Selain selang sehari seperti poin sebelumnya, Anda juga bisa memberikan susu dan ASI dalam satu hari yang sama namun berbeda waktu. ASI bisa diberikan pada siang hari sedangkan susu bisa diberikan pada malam hari sebelum tidur.



Itulah beberapa tips yang bisa Anda ikuti jika ingin memberikan susu pertumbuhan dan ASI secara bersama-sama. Jangan lupa perhatikan asupan MPASI agar tumbuh kembang anak berjalan dengan baik. Sedangkan susu formula untuk bayi yang bisa Anda pilih adalah Nestle Lactogrow 3.


Nestle Lactogrow 3 adalah susu pertumbuhan untuk anak mulai usia 1 tahun hingga 3 tahun. Susu pertumbuhan ini mengandung lactobacillus reuteri yang baik untuk kesehatan pencernaan. Selain probiotik tersebut, ada beberapa kandungan penting lain seperti 0 gram sukrosa, serat pangan atau inulin, omega 3 dan omega 6, minyak ikan, dan berbagai vitamin serta mineral.


Rabu, 04 Agustus 2021

Kelebihan dan Keunggulan Perumahan Syariah

Ada banyak perbedaan antara perumahan syariah dengan perumahan yang ditawarkan secara konvensional. Adapun properti syariah ini ditawarkan menggunakan sistem dan skema serta akad yang memang sesuai dengan syariat Islam. Artinya, prinsip yang dipakai adalah tanpa KPR Bank, tanpa riba, tanpa denda, tanpa sita, tanpa asuransi, dan pastinya, tanpa akad bathil. Nah, dari persyaratan tersebut sudah jelas terlihat perbedaannya sehingga mau tidak mau Anda harus benar benar mengetahuinya secara pasti.

Pasalnya, banyak pengembang yang kurang memahami konsep seperti ini. Alih alih menawarkan konsep Islami yang ada malah ingin meraih keuntungan yang cukup besar dengan konsep yang berbeda jauh dari syariat.

Kelebihan lain dari perumahan berbasis Syariah ini adalah cicilannya yang flat. Artinya, jumlah cicilan yang sudah ditetapkan sebelumnya akan selalu sama dan tidak dipengaruhi oleh naik turunnya suku bunga. Selain itu, harganya jauh lebih murah dibandingkan dengan properti konvensional. Oh ya, dari segi persyaratan tidak ada BI Checking karena memang tidak bekerja sama dengan pihak bank. Dengan demikian, akan bebas dari yang namanya bunga alias riba.

Kemudian, tidak ada sita dan denda yang ada menggunakan pendekatan musyawarah untuk mendapatkan kesepakatan. Termasuk, dari sisi administrasi maka persyaratan yang diberikan pun cukup flexible dimana Anda bebas mengatur jadwal untuk bertemu dengan pihak developer. Tidak hanya itu saja, bagi Anda yang ingin mencari hunian di perumahan syariah bisa kok request layout sesuai dengan kebutuhan.

Agar tak salah pilih ada baiknya Anda mengunjungi langsung lokasi perumahan tersebut. Jika perlu, tanyakan kepada penduduk sekitar tentang proyek yang nantinya akan dibangun. Kemudian, perhatikan tentang legalitas tanah dan perumahan tersebut apakah sudah dalam bentuk HGB atau SHM. Selanjutnya, perhatikan track record developer apakah banyak membangun proyek dan bagaimana hasilnya apakah sesuai dengan target atau malah justru sebaliknya.

Intinya, perumahan berbasis syariah ini jauh lebih memudahkan Anda dalam memiliki hunian yang diinginkan. Selain persyaratannya yang bisa disesuaikan dengan kondisi yang ada, pilihan rumahnya pun sesuai dengan yang diinginkan. Termasuk, fasilitas apa saja yang ada pada perumahan syariah tersebut.